Sabtu, 31 Maret 2012

Fakta fakta unik di dunia




1. Jantung kamu berdenyut sekitar 35 juta kali setahun.
2. Bir adalah produk dagang bermerek pertama, British Beer Bass Pale Ale menerima merek dagang pertamanya pada tahun 1876
3. Orang di Indonesia memliki sekitar 500 lebih bahasa daerah
4. Dibanding anak yang bobot tubuhnya normal, anak yang kegemukan lebih sering mendengkur.
5. Orang korea bersalaman dengan tangan kiri 
6. 1 dari tiap 2000 bayi dilahirkan sudah memiliki 1 gigi
7. Setiap hari ada 2 orang bunuh diri di Malaysia.
8. Hanya 2% dari penduduk dunia yang mempunyai mata berwarna hijau.
9. Total lagu Justin bieber telah didownload sebanyak 7,7 juta unit 10. Indomie Special Fried Curly Noodles merupakan Mie Instan Terlezat di Dunia
11. Indonesia adalah penghasil gas alam cair (LNG) terbesar di dunia. 
12. Hanya sepuluh persen dari semua jenis binatang yang pernah ada, yang masih hidup sampai sekarang ini.
13. Keunggulan kompetitif RI yg lain adl scr geografis, RI perlu 7-10 hari utk ekspor pulp ke China. Produsen negara lain bisa sebulan
14. Bravo. Lagu 'Liberty Victoria: Nidji dijadikan jingle penyemangat oleh Manchester United.
15. Di Amerika, rata-rata rohaniwan, pengacara, dan dokter menguasai 15.000 kosa kata, sementara buruh pertanian hanya 1.600.
16. Auman singa dewasa dapat terdengar hingga 8 km dan digunakan untuk berkomunikasi dengan singa lain. 
17. Total penjualan album My World milik Justin Bieber adalah sebanyak 3,2 juta unit 
18. Ketika teman mu menjawab pertanyaan dan bola matanya bergerak ke arah kanan kemungkinan jawabannya bohong
19. Rumah Sakit di Filipina diizinkan untuk mengambil kornea mata jenazah korban kecelakaan bila tidak ada keluarganya dalam 12 jam.
20. Air laut di samudra Atlantik lebih asin dari pada di samudra Pasifik 
21. Rata-rata Pria kehilangan 40 helai rambut tiap hari. wanita 70 helai.
22. Rata-rata hujan jatuh dengan kecepatan 7 mil per jam
23. Zaman dahulu, perempuan cina biasa mengikat kaki mereka utk memenuhi kriteria cantik
24. Di Singapura setiap orang yang meninggal otomatis terdaftar sbg pendonor mata kecuali membuat pernyataan menolak. 
25. Paus biru adalah binatang dengan denyut jantung paling lambat jantungnya hanya berdenyut empat sampai delapan kali setiap menit.
26. Burung merpati sering memakan kerikil atau batuan kecil untuk membantu pencernaannya
27. Kucing tidak suka berjalan melintas kertas aluminium kucing tidak suka pada bunyi yang ditimbulkan! 
28. Aktor Alfred Hitchcock akan takut dengan benda-benda yg berbentuk oval, seperti balon dan telur
29. Pria yang terlalu kurus punya risiko penyakit jantung yang sama dengan pria yang terlalu gemuk.
30. Tidur di ayunan lebih nyenyak karena gelombang otak terpengaruh sehingga kantuk lebih cepat datang.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar